Pengadilan Negeri Makassar mengikuti Rapat Koordinasi dan Evaluasi Pembangunan Zona Integritas Tahun 2025
- Detail
- Kategori: Kegiatan
- Dilihat: 45
Selasa, 11 Februari 2025, Pengadilan Negeri Makassar mengikuti Rapat Koordinasi dan Evaluasi Pembangunan Zona Integritas Tahun 2025 di Lingkungan Peradilan Umum bertempat di Ruang Media Center.